Daftar UMP Maluku Utara 2019 Di Kabupaten Atau Kota
Daftar UMP Maluku Utara – Pemerintah daerah di setiap Provinsi melakukan perundingan di akhir tahun untuk menentukan besaran upah minimum provinsi untuk daerah tersebut. Salah satu provinsi yang telah menetapkan besaran gaji untuk tahun 2019 yakni Maluku Utara.
Setelah melakukan perundingan dan mendapatkan keputusan yang telah disepakati maka kepala daerah atau Gubernur akan menetapkannya dengan menandatangani surat keputusan atau SK kemudian menerbitkannya.
Nah jika telah ditetapkan maka besaran upah minimum untuk tahun yang akan datang sudah mengikuti keputusan yang ada, untuk tahun 2019 ini ump terbaru akan diberlakukan mulai tanggal 1 Januari 2019 dan berlaku untuk satu tahun kemudian.
Daftar UMR, UMK, UMP Maluku Utara 2019 Terbaru
Dengan adanya ketetapan upah minimum ini tentunya banyak masyarakat terutama yang bekerja di Maluku Utara berharap akan adanya kenaikan gaji tahun ini sehingga dapat membantu meningkatkan kesejahteraan dan juga semangat kerja.
Lalu bagaimana hasil ketetapan upah minimum di maluku utara? nah pada kesempatan kali ini kami akan berbagi informasi mengenai umr maluku utara 2019 yang telah ditetapkan dan diberlakukan.
UMP Provinsi Maluku Utara 2019
Besaran upah minimum provinsi yang ada di maluku utara untuk tahun ini mengalami kenaikan dari tahun sebelumnya, untuk lebih jelasnya kalian dapat melihatnya dibawah ini daftar ump maluku utara 2019 serta tahun 2018 untuk melihat berapakah kenaikan yang terjadi.
Provinsi | UMP 2018 | UMP 2019 |
Maluku Utara | Rp 2.147.022 | Rp 2.319.427 |
Dari tabel yang ada diatas dapat dilihat bahwa besaran gaji yang ada di maluku utara tahun ini mengalami peningkatan dari tahun lalu, jika pada tahun 2018 umpnya sebesar Rp 2.147.022 maka untuk tahun 2019 ini meningkat menjadi Rp 2.319.427.
Baca Juga :
Peningkatan atau kenaikan ump yang terjadi di maluku utara merupakan kabar baik bagi masyarakat yang saat ini bekerja di daerah tersebut. Diharapkan dengan adanya kenaikan gaji bisa lebih membantu dalam meningkatkan kualitas hidup dan produktifitas kerja.
Bagi yang saat ini sedang berminat mencari pekerjaan di maluku utara bisa melihat informasi umk maluku utara 2019 diatas sebagai referensi sebelum menentukan daerah mana yang cocok untuk mencari kerja.
Nah demikianlah informasi tentang daftar ump maluku utara 2019, semoga informasi diatas dapat berguna dan bermanfaat bagi kalian yang ingin mencari pekerjaan di Provinsi Maluku Utara. Jangan lupa untuk mengunjungi situs ini lagi jika ingin mencari informasi terkait besaran umr, ump dan umk di kota lain.